
Telah banyak orang yang menulis tentang pemberdayaan dengan konsep
selangit dan retorika yang tak terbatas, namun kita masih kekurangan aplikasi
dari semua itu, kita membutuhkan kerja kongkrit untuk turun lapangan, bukan
hanya bermain kata-kata. Pemberdayaan yang diartikan sebagai menguatkan atau
menjadi masyarakat berdaya dalam hidupnya, memang kini merupakan sesuatu yang
tidak bisa ditunda-tunda lagi.
Saya pribadi sudah mengamati beberapa lembaga...